DURIAN MUSANG KING SUPER

KASTA TERTINGGI VARIETAS DURIAN

Durian Musang King asal Kelantan Malaysia. Dikenal sebagai buah durian terbaik di dunia. 

Maka tak heran jika sebutan untuk Raja Durian, jawabannya adalah Durian Musang King.

Durian Musang King terkenal akan warna daging yang cantik yakni berwarna kuning kunyit. 

Selain itu, biji buah durian musang king pun sedikit kempes sehingga daging buah lebih tebal dibandingkan durian lainnya.

Citarasa buah durian Musangking lembut di lidah seperti mentega yang meleleh, lalu dipadu dengan balutan rasa manis elegan dan sedikit rasa pahit membuatnya makin mantap.

Nama : Durian Musang King Kaki Tiga.
Nama ilmiah : Durio Zibethinus.
Asal daerah : Klantan, Malaysia.
Asal bibit : Hasil cangkok/okulasi.
Tinggi bibit saat dikirim : Sekitar 30 cm – 70 cm.
Rekomendasi dataran : Dataran rendah mencapai ketinggian 600 mdpl.
Iklim tumbuh optimal : Iklim tropis dengan suhu udara sekitar 25 – 35°C.
Kebutuhan sinar matahari : Penyinaran sepanjang hari.
Waktu berbuah : Mulai berbuah dalam 3 – 4 tahun.
Media tanam : Tanah humus yang subur, gembur, dan kaya akan bahan organik.
Penyiraman : Dua kali sehari.
Pemupukan : Sebulan sekali menggunakan pupuk NPK/pupuk organik.

Kini Giliran Anda Yang Mempunyai Durian Musang King di Rumah

Berikut Keunggulan Durian Musang King

✅ Modifikasi Kaki Tiga

Tanaman Durian Musang King kaki tiga dapat menyerap nutrisi dan unsur hara dari dalam tanah secara lebih cepat dan lebih banyak.

Efeknya, tanaman menjadi lebih cepat tumbuh besar dengan akar yang lebih kokoh. 

Pohonnya juga dapat cepat berbuah saat batang pohon masih pendek karena ditopang tiga kaki.

✅ Jenis Durian Populer

Saat ini Durian Musang King telah manjadi jenis durian yang paling banyak dicari.

Keberadaannya mampu menggeser durian montong yang sebelumnya menjadi juaranya buah durian. 

Dengan segala keunggulan yang dimiliki Durian Musang King, wajar saja jika durian ini menjadi primadona diantara buah durian lainnya.

✅ Bersifat Genjah

Keunggulan Durian Musang King mudah berbuah atau bersifat genjah. 

Dengan perawatan yang baik, panen dapat dinikmati saat tanaman sudah berumur 1-2 tahun.

Berbeda dengan jenis durian lainnya baru dapat dipanen saat tanaman berumur 5-6 tahun. 

✅ Tingkat Adaptasi Tinggi

Tanaman durian dikenal mempunyai tingkat adaptasi yang tinggi, dapat tumbuh dengan baik pada dataran rendah hingga dataran tinggi. 

Namun, idealnya tumbuh subur pada daerah dataran rendah mencapai ketinggian 600 mdpl beriklim tropis dengan suhu udara berkisar antara 25 – 35°C. 

Rasakan Sensasi Manis Durian Musang King dengan Segudang Manfaat Didalamnya

Kami Menyediakan Bibit Durian Musang King Yang Siap Tanam Dan Cepat Berbuah.

Kelebihan Bibit Durian Musang King

✅ Sangat mudah perawatannya
✅ Bibit sehat berkualitas siap tanam
✅ Dapat berbuah dalam 10 – 12 bulan
✅ Dapat ditanam di pot diameter min.60 cm

PROSES PACKING/PENGEMASAN TOKO KAMI
Dijamin 100% Aman Sampai Rumah Anda !

SEGERA MILIKI BIBIT DURIAN MUSANG KING SEKARANG

PENAWARAN SPESIAL

AYO TUNGGU APALAGI!!
MARI KITA MENANAM DURIAN MUSANGKING DI RUMAH DAN NIKMATI KETIKA PANENNYA TIBA

Harga Berapa?

275.000
Hanya Rp. 145rb

PENAWARAN SPESIAL HARI INI
BELI 1 GRATIS 2 BIBIT

JADI DAPAT 3 BIBIT
+
BONUS TAMBAHAN
PUPUK NPK

Loading...